$type=slider$count=5$meta=0$snip=0$rm=0$show=home

PONDOK RAMADHAN 1445 H MI ISKANDAR SULAIMAN

Marhaban Ya Ramadhan ! Segala puji bagi Allah Swt yang telah mempertemukan kita semua dengan bulan mulia, bulan Ramadhan. Ketika kesempatan ...

Marhaban Ya Ramadhan ! Segala puji bagi Allah Swt yang telah mempertemukan kita semua dengan bulan mulia, bulan Ramadhan. Ketika kesempatan mulia ini diberikan kepada kita, paling tidak selain meningkatkan amal ibadah, yang paling penting adalah meningkatkan keilmuan agama yang berfungsi untuk mengevaluasi ibadah yang kita lakukan. Selama tiga hari, terhitung mulai tanggal 26 ,27 dan 28 Maret 2024 MI Iskandar melaksanakan agenda Pondok Ramadhan sebagaimana yang telah dilaksanakan sebelumnya. Peserta pondok Ramadhan terdiri dari semua peserta didik kelas 1 sampai dengan kelas 6 yang terhitung kurang lebih 380 peserta didik. 
Materi yang disampaikan oleh ustadz atau ustadzah MI Iskandar bermacam-macam tergantung kebutuhan para siswa dalam memahami ilmu agama. Untuk siswa kelas 1 - 2 pelaksaan berada di hari pertama dengan menitikberatkan materi ubudiyyah dasar seperti tatacara salat, baca tulis al Quran dan game. Dan di hari ke-2 adalah siswa kelas 2-4 yang juga menekankan pada materi ubudiyah seperti salat, puasa, praktik wudlu, akhlak terpuji dan bahaya bullying. Sedangkan di hari terakhir, adalah siswa kelas 5-6 yang lebih ditekankan adalah materi ubudiyyah, bahaya bullying dan moderasi beragama. Pada hari terakhir ini semua siswa kelas 6 wajib mengikuti berbuka bersama dan salat tarowih bersama yang diimami oleh ustadz Zahrofi.  
Kegiatan semacam ini sangatlah penting dilakukan, karena juga sebagai pembelajaran dan evaluasi praktik ibadah para peserta didik yang teorinya sudah disampaikan di saat pembelajaran di kelas. Soal sah dan tidaknya suatu ibadah juga tergantung pada sampai mana pengetahuan yang dimiliki oleh peserta didik sesuai dengan indikator yang telah ditetapkan dalam keilmuan agama.


COMMENTS

Nama

Gedung,2,PPDB,1,Ujian,1,
ltr
item
MI ISKANDAR SULAIMAN: PONDOK RAMADHAN 1445 H MI ISKANDAR SULAIMAN
PONDOK RAMADHAN 1445 H MI ISKANDAR SULAIMAN
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjhc3zxOyRKciYvKbviTJ8R1K3H5qjcNRTTw7iFcMwiNtQ-b6w3j2fyt4Fvs4QirbYq50cpNbtsMJ0yWyvYgFsn13MhBi77XUyafB6BXMvvatptEmZ5BKtv8ckFUyeHo5sKkLGhCNHLELkQVp_Zu5ZjfcYSW9lHUIJKzttrD8iQawdJ2fXWxr8po2lFrNDD/s320/WhatsApp%20Image%202024-03-28%20at%2008.55.07.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjhc3zxOyRKciYvKbviTJ8R1K3H5qjcNRTTw7iFcMwiNtQ-b6w3j2fyt4Fvs4QirbYq50cpNbtsMJ0yWyvYgFsn13MhBi77XUyafB6BXMvvatptEmZ5BKtv8ckFUyeHo5sKkLGhCNHLELkQVp_Zu5ZjfcYSW9lHUIJKzttrD8iQawdJ2fXWxr8po2lFrNDD/s72-c/WhatsApp%20Image%202024-03-28%20at%2008.55.07.jpeg
MI ISKANDAR SULAIMAN
https://www.miis.sch.id/2024/03/pondok-ramadhan-1445-h-mi-iskandar.html
https://www.miis.sch.id/
https://www.miis.sch.id/
https://www.miis.sch.id/2024/03/pondok-ramadhan-1445-h-mi-iskandar.html
true
8688572491237576769
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content